Dreams are renewable. No matter what our age or condition, there are still untapped possibilities within us and new beauty waiting to be born.

-Dale Turner-

Minggu, 15 Januari 2012

Puisi RF

Seindahnya pantai crimson..
seluasnya dunia novus...
sedinginya salju di ether..
tidak sebanding saat aku melihat senyuman dan tawamu.. ^^,

walaupun di markas ada queen crock
di ether ada queent calliana
di hutan crawler ada king twizer
tapi jika sedang bersamamu aku merasa seperti king dan queen di dunia ini

walaupun accretia punya punisher
cora mempunya grezier
tapi aku akan seperti bellato...
dengan job Shield miller karena aku akan bertahan sekuat -
maut yang memisahkan kita..

hahahhaha udah udah...
mentok inspirasinya nih heheheh

Selasa, 06 Desember 2011

Final fantasy x

aahhhh.... heheh baru ngepost lagi...
sekarang saya mau ngepost tentang game yang saya baru tamatin kemarin heheheh menurut saya game ini game paling seru sepanjang masa...
naahh dari tamatnya game ini saya mau berbagi nih hehehe semoga membantu juga...

oke mulai dari yang pertama cara mendapatkan AEON .. yang tersembunyi hehhehe
cekibrot :


  Anima (Baaj Temple)
Anima adalah aeon yang digunakan Seymour pertama kali kita melawannya. Tapi jangan dendam dulu padanya, karena dia bisa jadi kawan, lho! Caranya, kembali ke kuil Baaj ( di koordinat X=16 , Y=57),menyelamlah dan  kalahkan Gosgaeno (musuh yang dihadapi Tidus diawal-awal cerita itu lho) dan masuki pintu yang berada di bawah air. Sebuah kuil baru akan muncul. Masuki kuil dan kamu akan menemukan 6 buah patung.Tekan X di setiap patung, tapi ada satu patung yang membutuhkan item rahasia. Pada saat ini, kita harus mengaktifkan kelima patung dan item lainnya. Setelah ada lima patung yang aktif, kembali ke airship, lalu pergi ke Zanarkand Dome. Ada puzzle baru di layar. Injak tiga lantai putih pertama di ruangan depan dan 4 lainnya di ruangan yang besar di dalam. Sebuah panel akan muncl di ruangan pertama dan memunculkan Destruction Sphere. Ambil dan letakkan di slot sebelah kanan monitor di ruangan yang besar dan layar akan meledak. Ambil Magistral Rod dan kembalilan ke Baaj temple. Sekarang, kamu sudah bisa mengaktifkan patung keenam. Aktifkan keenamnya, lalu segel akan terbuka dan masuklah ke ruangan khusus summoner (yang untuk manggil aron itu loh ). Lalu, Anima, aeon terkuat jadi milik kita , deh!
Serangan khusus Anima : Pain (udah pernah kamu rasakan waktu kamu ngelawan Seymour )
Overdrive : Oblivion (pasti kamu udah tau kan? Overdrivenya mengerikan banget)
Nb : Inget gak waktu ngelawan Seymour kan hpnya Anima 16000, tapi Anima punya kita hpnya cuma 4000-an (hikhikhik)

Yojimbo (Gua stolen Fayth)
Yojimbo ini kocak deh, bajunya, apalagi anjingnya. Kamu bisa mendapatkan  Yojimbo juga lho. Cara mendapatkannya :  di Calm Land, kelilingi sisi kanan jembatan menuju gunung Gagazet. Turun ke bawah. Di sebelah kiri Save Sphere ada gua stolen Fayth, masuki. Jalan trus  ke ujung gua sampai kita ketemu roh summoner yang pertama kali dijaga sama Lulu. Lalu ia akan memanggil Yojimbo, hihihi cute deh. Serang dia dengan firaga dan sihir-sihir lainnya yang kuat, soalnya pertahanan sihirnya rendah. Setelah kalah, pergi ke chamber of Fayth(dengan menggunakan lantai teleport di depanmu) dan temui Yojimbo. Untuk mendapatkannya, kita harus beli dia. Jawablah To defeat the most powerful enemies ketika dia bertanya. Untuk tawaran pertama, tawarkan setengah harga plus 1 gil. Jadi kalo dia nawarin 250.000 Gil, t awar 1250001 Gil. Setelah itu naikkan lagi satu gil dan dia akan menawarkan 205 Gil kalo enggak salah. Terima aja tawarannya kalo enggak dia enggak mau bergabung dan kamu diusir keluar. (kalo udah gitu, masuk lagi aja) . NB: Kalo kamu pake gameshark, tawar 3 kali harga yang dia tawarkan dan dia akan memberi kamu 2 teleport sphere. Sesudah itu, Yojimbo jadi ally kita dech!
Aeon yang lebih kuat dari pada Bahamut ini menyerang berdasarkan duit yang kamu berikan., bisa disebut juga aeon bayaran.
Serangan yang dapat dia lakukan ialah :
a.      Daigoro : kalo kita ngasih dia duit cuma sedikit banget,misalnya 100/200 gil. (Nanti anjingnya yang bakal nyerang , hihihi)
b.      Kozuka  : Nah, serangan ini muncul kalo kita ngasih duit lebih banyak.
c.      Wakizashi : yang pasti serangan ini muncul kalo kita ngasih dia duit 300.000 gil, cuma kayaknya serangan ini bisa muncul hanya dengan 100.000 gil deh (lupa).
d.      Zanmato  : Nah, serangan ini bisa kita munculkan kalo kita pake gameshark. Beri dia 999999999 gil sampe duitmu 0. Nah, kalo kita beruntung, jurus ini akan muncul. Pertama-tama dia akan mengambil pedangnya. Terus dia lari sekenceng-kencengnya, trus, tau-tau musuh kita udah terbelah dua , hehehe. (Tapi, kalo ngelawan boss biasanya dikasi duit 99999999999 pun Zanmato enggak akan keluar, paling banter Wakizashi. )
Oh iya, serangan Yojimbo tergantung banyaknya duit yang kamu berikan.
  
Magus Sister (remiem temple)
Kalo Cindy, Sandy, Mindy Magus ini saya juga belum dapetin mereka (hehehe jujur yah). Tapi, kalo caranya sih aku tau. ^^ Pertama-tama, tangkap semua musuh di sekitar gunung Gagazet lalu kembali ke Monster Arena untuk mendapatkan Blossom Crown. Untuk mendapatkan Magus Sisters, kamu harus lebih dulu mendapatkan Anima dan Yojimbo. Pergi ke kuil remiem di Calm Lands. Tantang Belgemine dan  kalahkan semua aeonnya utuk mendapatkan Flower Scepter. Terus kalahkanYojimbo dan Anima lalu buka pintu belakang dengan  Blossom Crown dan Flower Scepter yang sudah kamu dapatkan dengan susah payah.  
Serangan khusus dan overdrivenya, apa ya^^ ? Coba dapetin mereka dulu, dan kamu akan tahu sendiri. Yang pasti mereka bertiga bisa mengcombine powers pada saat overdrive

Senin, 22 Agustus 2011

Asal Usul Clan Hyuga (Naruto)

Klan Hyuuga adalah salah satu klan tertua di Konoha. Mereka telah ada sejak lahirnya desa. Bertahun-tahun yang lalu hidup seorang gadis dari klan Hyuuga yang jatuh cinta kepada orang asing. Ia memutuskan untuk menikah dengan dengan orang itu dan mengundang banyak protes dari klannya. Tetapi, orang yang ingin dinikahinya sesungguhnya bukanlah manusia. Namanya adalah Sojobo. Ia adalah Raja Tengu.



Ada dua jenis tengu, Karasu tengu (bentuknya mirip gagak dengan paruh dan sayap) dan Konoha tengu (disebut juga dengan Yamabushi tengu). Sojobo adalah Konoha tengu. Ia mempunyai hidung yang panjang dan rambut putih dengan sepasang sayap hitam di punggungnya. Sebagai raja tengu, Sojobo memiliki kekuatan mistik. Ia membawa kipas yang terbuat dari daun Fatsia yang dapat mengakibatkan badai (karena itu terkadang orang menyebut jenis daun ini sebagai Kipas Tengu atau Tengu no Uchiwa). Ia bisa menteleportasikan dirinya atau benda lain dari satu tempat ke tempat lain. Ia juga bisa berkomunikasi dengan orang secara telepati atau juga mengendalikan pikiran mereka dan membuatnya menjadi gila. Di samping itu, Sojobo juga dikenal karena kemampuan berubahnya. Ia terkadang bertransformasi sebagai wujud manusia untuk berinteraksi dengan orang-orang.



Di sisi lain, gadis dari klan Hyuuga ini telah jatuh cinta kepada Sojobo yang mengambil wujud manusia tanpa mengetahui identitas sebenarnya. Mereka kemudian menikah tak lama setelah bertemu satu sama lain. Kurang lebih satu tahun kemudian, gadis itu hamil dan melahirkan putra pertamanya. Sojobo menamai putranya Uchiha, Uchiha Madara, yang dimana Uchiwa berarti kipas. Dan tentu saja seperti yang telah kita ketahui, kipas tersebut juga kemudian menjadi simbol Klan ini.



Semua berjalan dengan baik. Uchiha Madara tumbuh dan menjadi shinobi yang kuat. Dia tidak hanya dikaruniai Kekkei Genkai (bloodline, kemampuan berdasar keturunan garis darah) dari ibunya, tetapi dengan darah Tengu didalam dirinya Byakugan telah berevolusi menjadi bentuk yang lebih mengerikan, Sharingan. Kemampuan garis keturunan baru ini mempunyai 2 level: Sharingan normal/biasa dan Mangekyou Sharingan. Seperti ayah Tengunya, Madara memiliki kekuatan magis yang luar biasa. Ia bisa menggunakan telepati untuk menguasai pikiran manusia, atau juga menteleportasikan dirinya melewati jarak yang pendek. Ketika Sharingannya telah mencapai level Mangekyou sharingan, matanya membuat kekuatannya lebih intensif dan membawanya mendekati wujud tengu. Ia telah menciptakan 3 buah jurus, ia menamainya Tsukiyomi (untuk mengontrol pikiran dan menghipnotisnya), Amaterasu (untuk menteleportasikan objek ke dimensi lain), dan Susanoo.





Tetapi, hal baik tidak selalu berjalan lancar. Ketika Madara akan mencapai kedewasaan, Sojobo menunjukkan tujuan aslinya. Ia tidak menikah karena cinta melainkan untuk mencari tubuh sempurna untuk mendapatkan kekuatan, dan ia menemukan jalan terbaik untuk membuatnya sendiri dengan darahnya. Ia telah berencana mengambil tubuh Madara yang telah dewasa. Tidak membutuhkan waktu yang lama bagi Madara untuk mengetahui kebenaran ini. Ia merasa amat terpukul dan marah. Ia merasa telah dimanfaatkan, tetapi ia tak ingin menyerah dengan mudahnya, yang tentu saja tidak mungkin tanpa pertarungan. Tetapi Madara tahu jelas bahwa tak peduli sekuat apapun dirinya, ia tidak bisa mengalahkan Raja dari Tengu.



Kemudian Madara mencari BijuuKyuubi (Dewa Api). Kyuubi sangat tercengang dengan kemampuan Madara. Perjanjian rahasia telah disepakati dan Kyuubi bersedia untuk meminjamkan kekuatannya kepada Uchiha Madara. Madara menguasai Katon dengan amat cepat dan ia telah dapat memanggil api kegelapan yang dapat membakar segala sesuatu selama 7 hari 7 malam setelah mengeluarkan Amaterasu. Tapi, walaupun dengan kekuatan barunya dan chakra yang besar, Uchiha Madara hanya bisa menyerang ayah iblisnya seujung rambut. Ia tak dapat mengalahkannya untuk sekali ataupun selamanya, karena itu Madara menyegelnya. Segel yang dipakainya sangat spesial. Untuk melepaskan segelnya membutuhkan chakra kyuubi dan tidak hanya satu tetapi 3 anggota Uchiha yang dapat menggunakan Mangekyou Sharingan. Setiap pemakai Mangekyou Sharingan harus memanggil jurus yang berbeda pada waktu bersamaan dan ketika ketiga jurus–Tsukiyomi, Amaterasu, dan Susanoo–dikombinasikan, iblis itu akan terbebaskan. Itu adalah tahap yang cukup rumit dan Madara berpikir dengan semua itu sudah cukup untuk menyegel iblis itu untuk selamanya.



Ketika Hokage Pertama menemukan apa yang terjadi, Ia amat marah pada Madara karena mereka adalah teman baik tetapi Madara menginginkan kekuatan Kyuubi untuk ketamakan. Maka ia bertarung dengan Madara di VALLEY OF THE END. Dimana naruto dan sasuke juga bertarung.



Lahirlah seorang Uchiha yang baru. Seorang yang sangat kuat yang bernama Itachi Uchiha. Ia mengetahui segala kebenaran itu dan bermaksud untuk membebaskan Sang Raja Tengu dan mempersembahkan tubuhnya untuknya. Ia mengetahui kalau klannya tidak akan membiarkan hal ini dan ia membutuhkan 3 pengguna Mangekyou Sharingan. Karena itu, menemukan Uchiha Madara yang lain, pemimpin daripada akatsuki. Ia membutuhkan seorang lagi. Untuk itu ia membuat jalan balas dendam untuk adiknya. Ketika Sasuke menanggapinya, rencana itu akan berjalan dengan sempurna. 


Selasa, 09 Agustus 2011

Jutsu in Naruto

halo halo ... seperti yang saya janjikan...
saya akan memberi tau Jutsu Jutsu Yang saya janjikan di postingan sebelumnya hehehe...

yahhh baiklah langsung aja cekibrot...

pertama Jutsu Uchiha Madara dolo ya (karakter favorite dr akatsuki) atau yang kita kenal sekarang sebagai Tobi.


*SENJATA:gunbai (senjata yang berada di punggung madara)
kama (sabit)
pedang
 * Doton: Moguragakure no Jutsu : Teknik perubahan bumi menjadi pasir halus dengan menyalurkan chakra ke dalamnya, memungkinkan pengguna untuk menggali melalui itu seperti sebuah mol.
 *Tambang meledak : Setelah membuat Naga C2 , Deidara memiliki tanah liat naga menelurkan banyak tambang tanah liat dan Tobi menguburkan mereka di medan perang.
 *Katon: Gōkakyū no Jutsu Katon: bola api besar (lebih besar dari manusia)
 *Izanagi : adalah genjutsu yang dilemparkan pada pengguna bukan orang lain. ini adalah yang paling kuat di antara jenis genjutsu.
 *Madara's Tailed Beast Extraction Technique Setelah benar mengatur suatu daerah, Madara dapat mengekstrak Binatang Ekor dari jinchūriki nya. jinchūriki ini terikat dengan menyegel formula. madara harus menunggu untuk waktu yang lama sampai segel itu cukup lemah untuk menggunakannya untuk mengekstrak -tailed Demon Fox Nine ketika di Kushina Uzumaki .
 *penghapusan jiwa : tekhnik mencabut nyawa lawan dari atas kepala
 *Jikūkan Ido : teknik, yang berasal dari mata kanannya, memungkinkan dia untuk teleport dirinya atau apa pun yang menyentuh ke lokasi lain atau dimensi saku, yang terakhir yang tersirat akan bisa dihindari.
 *Kuchiyose no Jutsu : The-Ekor Sembilan Demon Fox
 *Mogura Tataki no Jutsu : Ini adalah teknik Madara Uchiha datang dengan saat menyamar sebagai Tobi. Dengan menggunakan Earth Release: Menyembunyikan Seperti Teknik Mole untuk bergerak di sekitar medan pertempuran, user muncul di depan target mereka sebelum memukul mereka dengan tongkat
 *kuchiyose gedo mazo:penyegel chakra n jiwa, bijuu, mmakan jiwa manusia,
 *jikuukan no jutsu:pindah dimensi
 *kagebunshin no jutsu:klon bayangn b.ganda
 *kawarimi no jutsu
 *[katon] hibarashi (dinding api)
 *[katon] sanryu huashi (3 naga api)
 *[katon] kumoryu kaingiri (hujan api)
 *[katon] gokakyou (bola api)
 *[katon] karyuuendan (pluru api)
 *[katon] goryuuka (naga api)
 *[katon] shieshien (4 dinding api)
 *[katon] kosumi enbu (gas pledak)
 *[Katon]: Ryuuka no Jutsu (Elemen Api: Jurus Api Naga)
 *[Katon]: Endan (Elemen Api: Peluru Api)
 *[Katon]: Goukakyuu no Jutsu (Elemen Api: Jurus Bola Api Raksasa)
 *[Katon]: Housenka no Jutsu (Elemen Api: Jurus Api Abadi Phoenix)
 *[Katon]: Haisekishou (Elemen Api: Gundukan Abu Bakar)
 *[Katon]: Dai Endan (Elemen Api: Peluru Api Besar)
 *[Katon]: Karyuu Endan (Elemen Api: Misil Pembakar Naga Api)
 *[Katon]: Gouryuuka no Jutsu (Elemen Api: Jurus Api Naga Raksasa)
 *Amaterasu Adalah Api yang tidak pernah padam atau APi neraka,,
 *Sharingan:melihat gerakan lawan.....
#doton dochu senkou (aq msuk kdalam tanah untuk menghindari seranganmu)..
#doton ganchusudo (tanah pijakanmu brubah jd tombak2 yg runcing)
#bouka nj (membuat serangan gama hanya tembus tanpa melukai q)
#doton dosenkiryu (2 naga tanah kluar)

wew lumayan cape... tanggung 1 lagi dehh hohoho..


1 lagi nih salah satu karakter favorit saya juga sihh hahahha...
ok langsung cekibrot...


*suna no yoroi:melapisi tubuh dengan pasir
*Tanuki neiri:teknik ninja tidur untuk membuat shukaku muncul sepenuhnya
*Sabaku fuyu:pasir terbang
*Gokusa maiso:kuburan pasir yg menarik musuh 200meter kedalam tanah
*Ryusa bakuryu:ombak pasir
*Sabaku kyo:melapisi tubuh lawan dengan pasir
*Sabaku rou:penjara pasir
*Suna bunshin:bunshin pasir
*Suna shuriken:shuriken pasir
*Sabaku soso:menghancurkan tubuh lawan dgn pasir yg telah menyelimuti
*Sabaku taiso:gelombang pasir kuat yg menelan apa saja yg dilewatinya
*Suna no tate:perisai pasir
*Suna no tama:pelindung pasir berupa bulatan
*Rendan suna shigure:hujan peluru pasir
*Daison no me:mata ke 3
*Mugen sajin daitopa:semburan pasir kuat yg meluncur seperti peluru
*Sabaku fyu:suspensi padang pasir
*Sabaku kyu:peti mati padang pasir
*Kusa boheki:tameng pasir kuat untuk melindungi desa dari serangan deidara.
*Shukaku no hoko:membuat tombak trisula dari tanah
*Shukaku no tate:pelindung berupa boneka shukaku seperti saat melawan kimimaru
*Suna no mayu:bola pelindung pasir
*Suna raishin:pasir yg kebal/penangkal raiton
*Suna gansetsu:tombak pasir
*Suna renkuudan:peluru meteor pasir

akhirnya... beres juga... sampe sini dulu dehh hohohoho
kapan kapan saya akan update lagi Jutsu²nya dari karakter yang lain XD

Minggu, 10 Juli 2011

Naruto in facebook

Halo minna san..
hehehe


kali ini saya akan memperkanalkan permainan Naruto in facebook!! ayo kira² seperti apa..
hehehe yang dimaksud Naruto in facebook bukan game Ninja Saga ataupun Naruto Shippuden yang maennya cuman klik klik doang...


game naruto in facebook di sini adalah game dimana yang berasal dari Page Facebook yang di bikin sama seseorang dan kalian nentuin karakter yang kalian suka..."tapi kalo karakternya udah di pake orang lain kalian harus pilih yang lain"
dan kalian bisa battle...dengan orang lain... .. Quest juga bisa tapi biasanya Quest di kasih dari admin...
suka ada Event² yah pokoknya ga kalah seru dehh sama game game RPG ^_^.. ya walaupun cuman battle dalam comment tapi keseruannya luar biasa hehehe.. dan di sini juga kalian kemampuan tentang ilmu perNarutoan kalian akan di asah soalnya kalian juga harus tau teknik dan jutsu jutsu karakter kalian ,, untuk bisa mengalahkan lawan


mulai tertarik ??  klik ini  <<< klik link ini dan kalian bisa langsung ikutan...
kalau di page itu nama Char saya : Uchiha Madara dari Desa Konoha ..


tapi kalau karakter di sana penuh ini ada klik ini << ini page lainnya sebenernya mamasih banyak sih cuman saya ga ikut banyak banyak bingung juga kalau ikut banyak² kalo di page itu nama CHAR saya : Uzumaki Naruto dari Desa konoha Team Akademy..


yah cuman segitu info dari heheh semoga bermanfaat..
di tunggu juga kaya.y saya juga akan bikin posting Jutsu Jutsu ^_^
di tunggu saja...

Sabtu, 18 Juni 2011

IP MAN..

IP Man nama terkenalnya YIP Man
Yip Man


Yip Man dilahirkan dalam sebuah keluarga kaya dan berpengaruh yang merupakan pemilik peternakan dan dua baris rumah kuno besar sepanjang seluruh sebuah jalan di kota Futshan, provinsi Guangdong. Di tengah perkebunan ini ada kuil leluhur dari klan Yip. Di sanalah Master Chan Wah Shun mengajar Wing Chun Kuen kepada beberapa siswa pilihan.


Yip Man, yang merupakan putera kedua tertua dari keluarganya, menikmati pendidikan khusus. Menurut putra tertua Yip Man, Yip Chun, ayahnya lahir pada tahun 1893. Namun, ada beberapa siswa Yip man yang menyebutkan bahwa Yip Man dilahirkan Sekitar 1898 atau awal 1895. Kapanpun Yip Man Lahir, di sekitar usia sebelas tahun ia mulai tertarik pada Wing Chun Kuen setelah setelah menonton kelas seni bela diri yang dilakukan oleh Master Chan Wah Shun di kuil leluhur keluarganya. Chan Wah Shun Menyewa Tempat ini untuk tujuan mengajar seni bela diri karena ia tidak punya gimnasium sendiri.


Yip Man, yang dari keluarga kaya dan dihormati,diharapkan untuk menekuni bidang akademis dalam sastra, puisi, seni dan filsafat Konfusianisme.Namun, Yip Man sering menyelinap untuk menonton Chan Shun Wah Menggembleng muridnya,Melihat praktek hari demi hari, Yip Man menjadi lebih dan lebih tertarik lagi dengan teknik-teknik bela diri dan keterampilan yang ditampilkan oleh Master Chan Wah Shun.


Suatu hari akhirnya, dia langsung menemui Chan Wah Shun dan memintanya untuk diizinkan untuk bergabung dalam Kelas Wing Chunnya Master Chan Wah Shun berpikir si anak mungkin hanya bercanda, jadi ia mengatakan bahwa setiap orang untuk menjadi murid harus membayar biaya registrasi awal 3 tael perak dan jika anak itu punya 3 tail perak, ia akan mengakui dia . Mendengar itu, Yip Man bergegas pulang penuh dengan semangat. Segera ia membawa kembali 3 tail perak sesuai persyaratan.Master Chan Wah Shun terkejut melihat apa yang dilakukan Anak itu. Dia Bertanya dapat uang dari mana kepada Anak itu. Anak itu menjawab bahwa ia sudah tahu bahwa ia membutuhkan 3 tail perak untuk diterima, sehingga ia mulai menyimpan uang beberapa waktu lalu.


Chan Wah Shun tidak percaya anak itu danberpikir bahwa ia pasti telah mencuri uang itudari suatu tempat. Jadi ia tidak menerima Yip man sebagai muridnya. Yip Man tidak punya pilihan lain kecuali untuk pulang dan mendesak ibunya untuk Menemui Chan Wah Shun. Ketika Yip dan Ibunya kembali ke kuil,Chan Wah Shun Berbicara dengan ibu Yip Man. Chan Wah Shun menyebutkan Yip Man cukup berbakat untuk belajar Wing Chun Kuen. ibu Yip Man sangat senang mendengar itu dan mengatakan bahwa jika Chan Wah Shun setuju untuk menerima anaknya, dia tidak akan ragu-ragu untuk mengizinkan anaknya untuk mengambil studi tentang Wing Chun Kuen.


Sejak saat itu Yip Man menjadi murid termuda dan terakhir Chan Wah Shun. Menurut majalah New Bela Diri Hero ', Yip Man mengatakan bahwa Gurunya pada saat itu sudah 70 tahun dan meskipun sedikit lemah, ia masih Berusaha memperbaiki kesalahan Yip Man dengan kesabaran. Selain itu, Chan Wah Shun Menyuruh siswa yang lain untuk Membantu Yip Man. Dengan cara itu Teknik Wing Chun Yip diperbaiki dengan cepat. Yip Man hanya bisa berlatih selama tiga tahun sebelum Master Chan Wah Shun meninggal.


Namun, sebelum Chan Wah Shun meninggal, dia mengingatkan murid sulungnya Ng Chung untuk merawat Yip Man. Yip Man melanjutkan studinya di bawah Ng Chung sampai insiden terjadi di mana Yip Man,16 tahun, membunuh seseorang dalam perkelahian. Tapi Karena orang tuanya sangat kaya dan memiliki koneksi yang baik, mereka dapat mengirim anak mereka hampir seketika ke Jepang untuk menghindari komplikasi lebih lanjut dengan pihak berwenang. 








kemudian Yip Man pergi ke Hong Kong untuk melanjutkan studi akademis di St Stephen's College di Stanley. Ini adalah sekolah menengah kelas atas untuk anak-anak dari keluarga kaya dan orang asing yang tinggal di Hong Kong.


Yip Man adalah Seorang pembuat onar dan dia sangat cepat masuk ke dalam perkelahian dan bahkan pada suatu kesempatan dia memukuli penjaga pintu sekolah. Setelah enam bulan di Hong Kong, salah satu temannya dengan nama Lai yang ayahnya memiliki pabrik sutra besar di Jervois Street di Sheung Wan, memberi tahu Yip Man bahwa ada seorang pria tua yang tinggal di rumah mereka dan tahu seni bela diri. Orang ini mengundang Yip Man untuk pertukaran teknik. Yip Man tidak pernah kalah sampai dengan saat itu dan sangat percaya diri dengan ketrampilan Wing Chunnya.


Pria ini, Leung Bik, meminta Yip Man untuk menunjukkan nya Wing Chun Kuen yang awalnya dmn Yip Man melakukannya dengan senang dan setelah itu Leung Bik menunjukkan sejumlah kekurangan dalam keterampilan Yip Man.Yip Man marah dan pada suatu saat ketika Yip Man diminta untuk Menunjukkan Chi-Sao (suatu bentuk pelatihan sensitivitas yang digunakan dalam Wing Chun Kuen) Yip Man berpikir bahwa ia memiliki kesempatan untuk memberikan orang tua tersebut pelajaran , Yip Man segera melemparkan pukulan, yang dialihkan dengan mudah oleh Leung Bik.Dan Tiba2 Yip Man tergeletak di lantai ,bertanya-tanya apa yang baru saja terjadi.


Yip Man sangat marah dan bergegas keluar, Namun keesokan harinya ketika dia sudah mulai tenang dan bertanya siapa Leung Bik itu, ia menyadari bahwa ia harus banyak belajar dari orang ini. Dia kembali ke Leung Bik,minta maaf dan memintanya untuk Menjadikannya sebagai seorang siswanya.Selama empat tahun berikutnya, sampai kematian Leung Bik, Yip Man mengolah keterampila Wing Chunnya di bawah bimbingan master ini.


Leung Bik sangat pintar dan analitis sebagai guru.selain kemampuan bela dirinya yang sangat membuat Yip Man Terkesan.akhirnya Yip Man menjadi produk dari dua Master - satu pejuang yang baik dan Satu guru yang baik.


Pada usia sekitar 24 Yip Man kembali ke Futshan. Berasal dari keluarga berada, ia tidak perlu bekerja dan bisa mencurahkan perhatiannya untuk menyempurnakan Wing Chun dan membagikan keahliannya pada orang2 lain.Yip Man membuat boneka kayu di sudut ruang tamunya dan berlatih bersama Yuen Kay Shan yang berasal dari keluarga berada juga dan bekerja sebagai pengacara part time


Yip Man juga menikah dengan seorang wanita dengan nama Cheung Wing Sing dan memiliki empat anak. Dua anak Laki2 (Yip Chun dan Yip Ching) dan dua anak perempuan (Yip Ar Sum dan Yip Ar Woon).


Tantangan pertandingan antara sekolah Kung Fu adalah realitas sehari-hari dari budaya seni bela diri Cina. Yip Man Dengan cepat mendapatkan reputasi yang membuatnya target bagi banyak tantangan. Namun ia mampu mengalahkan semua penantangnya.


Yip Man dikenal sebagai seorang pria sederhana,ramah dan lucu.Yip juga Mengklaim bahwa kekuatan gaib bukanlah asal kehebatan juangnya.dia memiliki reputasi sebagai seorang pria yang jujur dan terhormat. Sebagai hasil dari reputasinya tidak hanya keterampilan bela dirinya, tetapi juga untuk kehormatan dan kejujuran, Yip Man ditawari tugas sebagai kepala polisi Futshan. Dia melakukan pekerjaan ini dan dengan rajin menggunakan banyak waktu luangnya untuk berlatih dan mengajarkan Wing Chun Kuen di rumahnya.